Tag: PCOS

Memahami Penyakit Sindrom Ovarium Polikistik – Sindrom Ovarium Polikistik (PCOS) adalah suatu kondisi di mana indung telur atau sel telur wanita tidak berkembang secara normal akibat ketidakseimbangan hormon. Pada PCOS, ovarium memproduksi terlalu banyak hormon androgenik. Androgen adalah hormon pria yang biasanya terdapat dalam jumlah kecil pada wanita. Kelebihan hormon ini dapat menyebabkan banyak kantung cairan…